Nama Bayi Laki-Laki Islami Awal Huruf U - Nama Bayi Muslim

Rabu, 12 Maret 2014

Nama Bayi Laki-Laki Islami Awal Huruf U


Rangkaian nama bayi laki-laki khususnya nama bayi laki-laki islami dengan awalan huruf U lengkap dengan arti nama bayi pada tiap nama bayi laki-laki islami untuk memudahkan dalam memilih nama yang sesuai dengan keinginan anda.

Pilihan nama bayi untuk nama bayi laki-laki muslim berasal dari bahasa arab yang memiliki arti nama yang indah, sahabat nabi, keluarga nabi, tokoh sains islam yang mendunia serta banyak lagi referensi nama bayi khususnya untuk nama bayi laki-laki islami yang telah dirangkai menjadi nama-nama yang indah, nama yang mudah di ingat dan yang tidak kalah pentingnya adalah nama yang bermakna baik.

rangkaian nama islami untuk bayi laki-laki beserta artinya

Ubaidillah Al-Wajdi Majid = Laki-laki hamba Allah yang kaya lagi mulia
Ubaidillah = Hamba Allah
Al-Wajdi = Kaya
Majid = Mulia

Ubaidillah Ashim = Laki-laki hamba Allah yang menjahui maksiat
Ubaidillah = Hamba Allah
Ashim = Menjahui maksiat

Ubaidillah Mustain = Laki-laki hamba Allah yang meminta pertolongan-Nya
Ubaidillah = Hamba Allah
Mustain = Meminta pertolongan

Ulumuhul Khabir = Laki-laki yang banyak ilmu sempurna
Ulumuhul = Banyak ilmu
Khabir = Sempurna; ahli

Ulwan Abdun Maimun = Laki-laki yang tinggi kedudukannya sebagai hamba Allah yang diberkahi
Ulwan = Tinggi
Abdun = Hamba-Nya
Maimun = Berkah; anugerah

Ulya Aziz Tamam = Laki-laki yang berkedudukan mulia, perkasa dan sempurna
Ulya = Tempat yang tinggi; mulia
Aziz = Perkasa
Tamam = Sempurna

Umair Jundullah Arrabih = Laki-laki yang beruntung sebagai prajurit Allah laksana Umair
Umair = Nama orang dahulu
Jundullah = Prajurit; tentara Allah
Ar-Rabih = Beruntung

Umar Ayyasy = Nama khalifah kedua yang panjang umur
Umar = Nama khalifah kedua (Arab)
Ayyasy = Panjang umur (Arab)

Umran Abdul Hadi = Hamba Allah yang memberi hidayah dan kemakmuran
Umran = Kemakmuran (Arab)
Abdul Hadi = Hamba Allah yang memberi hidayah (Arab)

Umronul Ilmi Izzulhayat = Laki-laki yang membangun ilmu pengetahuan dan memiliki kemuliaan hidup
Umronul = Membangun; ramai penduduk
Ilmi = Ilmu
Izzulhayat = Kemuliaan hidup

Unwanullah Arrafi = Laki-laki yang menjadi tanda kebesaran Allah Yang Maha Tinggi
Unwanullah = Tanda kebesaran Allah
Ar-Rafi = Yang Maha Tinggi

Ushaim Abdul Jabar = Laki-laki yang bisa memelihara diri dari keburukan sebagai hamba Allah Yang Maha Memaksa
Ushaim = Terpelihara dari keburukan
Abdu = Hamba-Nya
Al-Jabar = Yang Maha Memaksa

Utsman Abiyu = Nama khalifah ketiga yang mulia jiwanya
Utsman = Nama khalifah ketiga (Arab)
Abiyu = Mulia jiwanya (Arab)

Uwamir Ulyal Ibad = Laki-laki pemberani dari para hamba Allah yang memiliki derajat tinggi
Uwamir = Pemberani; singa
Ulya = Kedudukan; derajat yang tinggi
Ibad = Para hamba-Nya

Untuk lebih lengkapnya mengenai list nama bayi laki-laki islami yang telah disusun secara alfabet dari mulai huruf A sampai Z anda bisa mengunjungi halaman Indeks Nama Bayi Laki-Laki Islami.

Terima kasih telah berkunjung, mudah-mudahan nama-nama bayi islami diatas bisa menjadi referensi nama bayi anda.


Share with your friends